Selasa, 01 April 2014

Konsep Akuntasi Gabungan Usaha dan Akuntansi Untuk Investasi Dalam saham



KONSEP AKUNTANSI GABUNGAN USAHA DAN AKUNTASI UNTUK INVESTASI DALAM SAHAM

Metode penyatuan kepentingan : aktiva-aktiva perusahaan yang baru dinilai sama dengan nilai buku.
Equity Method : Pencatatan digabung antara perusahaan induk dengan perusahaan anak
Cost Method : pencatatan yang dipisah antara perusahaan induk dengan perusahaan anak
Didalam Cost Method ada beberapa metode diantanya adalah
a)      Mengeleminasi oleh Goodwill
b)      Mengeleminasi oleh keadaan

1.      Metode Biaya (cost method)
Metode biaya (cost method) adalah metode pencatatan investasi yang pada awal perolehan investasi, investor mencatat investasi sebesar biayanya. Investasi dicatat sebesar biaya perolehan dan sesuaikan dengan keuntungan, kerugian dan deviden. Investor akan mencatat laba dari perusahaan investasiabila perusahaan investasi memperoleh laba dan akun investasi akan bertambah.
2.      metode ekuitas (equity method)
Metode ekuitas adalah metode pencatatan investasi yang pada awal perolehan investor mencatat investasi sebesar biayanya, dividen maupun distribusi laba dicatat sebagai pengurang akun investasi. Investasi dalam saham biasa di catat sebesar biaya dikeluarkan.

Perbedaan anatara Equity Method dan Cost Method
·         Equity method adalah apabila perusahaan laba dan akun investasi akan bertambah
·         Cost Method adalah dicatat sebesar biaya yang dikeluarkan
Dalam perusahaan metode yang sering dipakai adalah metode equity method karena adalam perusahaan ketentuan sahamnya antara 20%-50%.
Konsep Gabungan Usaha
·         Metode penyatuan kepentingan
Dengan metode ini, aktiva-aktiva perusahaan baru dinilai sama dengan nilai buku. Perusahaan yang baru, dimiliki bersama oleh para pemegang saham perusahaan-perusahaan lama.
·         Metode pembelian
Aktiva harus dicatat sebesar harga pokoknya bagi pembeli sehingga jumlahnya tidak perlu sama dengan nilai yang perlu dilaporkan pada buku penjual.

jika posisi kontrol terhadap perusahaan anak melalui pemilihan saham-sahamnya, dari perusahaan anak memiliki lebih dari satu jenis saham, maka harus dibedakan besarnya hak-hak pemegang saham menurut jenisnya masing-masing.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar